Cara Buat Soto Tangkar Betawi Yang Lezat

Cara Buat Soto Tangkar Betawi Yang Lezat, pada artikel kali ini, saya akan memberitahu kamu tentang resep soto tongkar khas betawi yang bisa dihidangkan oleh siapapun dengan rasa yang sangat lezat, praktis dan yang pastinya sangat enak.

Sejarah soto tangkar khas betawi

Soto tangkar merupakan kuliner khas Betawi yang sudah ada sejak masa penjajahan Belanda. Nama uniknya ini berasal dari kata tangkar yang memiliki arti iga. … Sehingga masyarakat betawi biasa hanya bisa menikmati bagian iga dan jeroan saja.

Dengan resep ini saya akan memberitahu kalian tentang resep yang berbeda dengan resep yang lainnya, dan yang pasti rasannya sangat enak dan bikin ketagihan. Agar kamu tidak bosan dengan olahan dari bahan ayam, maka saya akan membagi resep-resep yang saya dapatkan untuk kalian coba.

Resep Soto Tangar

1. Soto Tangkar Khas Betawi

Resep Soto Tangkar Khas Betawi

Indonesia sangat terkenal dengan berbagai macam kulinernya. Dari ujung Sabang sampai Merauke semuanya memiliki makanan yang ciri khasnya masing-masing. Di Betawi sendiri ada satu makanan yang spesial untuk disajikan ketika lebaran, namanya Soto Tangkar. Berikut resep Soto Tangkar Khas Betawi nya.

Bahan-Bahan :

  • 1 kg daging sapi
  • 2 liter air
  • 2 batang serai (geprek)
  • 4 lembar daun jeruk
  • 5 butir kemiri
  • 3 lembar daun salam
  • Santan dr satu butir kelapa
  • secukupnya Garam
  • secukupnya Gula pasir

Bumbu Halus :

  • 3 buah cabe merah besar
  • 8 siung bawang merah
  • 5 siung bawang putih
  • 1 ruas jahe
  • 1 ruas lengkuas
  • 1 ruas kunyit
  • 1/2 sdt jinten
  • 5 butir kemiri

Bahan Pelengkap :

  • Bawang goreng
  • Jeruk nipis
  • Daun bawang

Cara Membuat Soto Tongkar Kas Betawi :

  1. Potong dadu daging, rebus hingga empuk

  2. Haluskan bumbu halus, tumis bersama serai, daun salam dan daun jeruk, tumis hingga matang, tambahkan air tunggu hingga mendidih

  3. Masukan santan dan daging rebus.masak hingga bumbu meresap.

  4. Beri perasan jeruk lemon irisan daun bawang dan bawang goreng

     

Resep Membuat Soto Tangkar Khas Betawi. Nah tadi adalah bahan-bahan dan Resep Soto Tangkar Khas Betawi yang wajib kalian coba dirumah ya, Sebenarnya sih masih banyak resep-resep lain yang bisa kalian pelajari dan search diberbagai Media.

kalian wajib membuatnya karena bahan-bahan yang digunakan mudah dicari ditoko-toko yang biasa kalian kunjungi seperti mall dan lain-lain.

Soto Tangkar Khas Betawi ini umumnya disajikan dengan apapun, mau nasi ataupun kupat. Menu makanan ini selalu menjadi pelengkap makanan keluarga, pada acara besar maupun kecil.

Cara Buat Soto Tangkar Betawi Yang Lezat. Karena kita telah membahas bahan-bahan dan resep pembuatan soto tangkar khas betawi, selanjutnya kita akan membahas cara membuat dan Resep Soto Tangkar Khas Karawang, untuk itu mari kita simak resep dan cara pembuatannya dibawah ini.

Jika kalian membuat dengan bahan-bahan yang benar, maka resep soto tangkar yang kalian buat akan terasa lezat. Semoga kalian bisa mencoba dengan benar sehingga masakan yang kalian masak bisa menciptakan rasa enak dan gurih. selain itu, rasa dari makanannya adalah ciri khas kalian sendiri.

sebuah kuliner merupakan ciri khas suatu daerah, yang di proritas kan dan menjadi sebuah ke aneka ragaman.

Mungkin pada artikel kali ini tentang penjabaran Resep Soto Tangkar Khas Betawi, cukup segitu. Semoga teman – teman atau ibu – ibu yang ingin mencoba nya di rumah semoga berhasil dan sukses ….

Jika ada kata-kata yang salah ketik saya minta maaf, sekian dan terimah kasih. ……

Avatar

agus

Saya adalah seorang kontributor aktif ditukangreview.com, yang mendalami perkembangan dunia teknologi, khususnya dalam ranah IT. Kecintaan saya pada pengetahuan mendorong saya untuk terus belajar dan berbagi wawasan seputar bisnis serta tip terkini.